Kuterdiam dibalik berjuta semu peristiwa
Kutatap beribu fatamorgana surya
Tiada berbelok sederajat mata
Terpaku akan satu peristiwa
Butiran hujan saksi segala
Dengan penuh segala kemelut jiwa
Memutar memory sembari menghamba
Kristal jatuh bentuk segara
Ya rabb...
Pangkulah tangan hamba
Dalan senda dan derita
Dengarlah...